Polisi Dalami Kasus Kebakaran Yang Menghanguskan 26 Unit Bangunan di Kabupaten Nduga
TIMIKA, (Liputanpapua.id) – Polisi Dalami Kasus Kebakaran 26 Unit Bangunan Barak Pemda Distrik Kenyam, Kabupaten Nduga yang hangus terbakar pada Selasa (26/04) pukul 21.16 Wit....